Heii, disini mimin bakal kasih kalian contoh teks prosedur cara install game mobile legends. Disni akan mimin berikan dengan bahasa inggris, dan arti nya. Ya itung-itung sih sebagai bahan belajar juga, biar temen-temen ga cuma nyalin doang ya.
Artikel ini telah diupdate pada tanggal 26 Maret 2022
Thumbnail |
Kalian pasti nya tahu kan dengan apa itu teks prosedur. Pada post ini mimin bukan mau menjelaskan pengertiannya, melainkan cuma mau memberi contoh saja. Maka nya mimin sudah bikin judul, tidak disertakan dengan kata "pengertian," ya.
Teks prosedur cara menginstal software/aplikasi
a. How to Install Mobil Legends?
- Open your mobile phone
- Go to google play store
- Tap on gaming chategory
- Find the mobile legends game
- Click download, wait till it finished
- Once it's done, the game will ask to install
- Click install, wait for awhile, and the game is ready to play
Kalau mau lihat terjemahannya, lihat dibawah ini. Sebagai contoh teks prosedur cara install game mobile legends.
Cara install mobile legends
- Buka handphone kamu
- Buka aplikasi google play store
- Tekan pada kategori gaming
- Cari game mobile legends
- Klik download, tunnggu sampai selesai
- Ketika selesai, game akan meminta izin install
- Klik install, tunggu sejenak, dan game siap untuk dimainkan
b. Procedure text: How to install windows 10?
- Turn on the computer/laptop
- Put windows 10 CD in the CD Room
- Now restart it
- Wait, and click F2
- Just follow the instruction of installing
- About thirty minutes, the prossess is done
Artinya: Cara cara menginstal windows 10
- Nyalakan komputer/laptop
- Letakkan CD windows 10 di CD Room
- Sekarang restart laptop nya
- Tunggu sebentar, dan klik F2
- Cukup ikuti instruksi menginstal yang ada
- Sekitar tiga puluh menit, proses instalasi akan selesai
c. How to install microsoft word?
- Clik on the microsoft word master file
- Find "setup" option
- Click on it, and follow the instruction
- Just tap the next button
- About five minutes, the proses will be done
Artiannya: Cara install microsoft word?
- Klik pada file master microsoft word
- Temukan pilihan "setup"
- Klik pilihan tadi, dan ikuti instruksi yang ada
- Cukup tekan tombol next
- Sekitar lima menit, proses akan selesai
d. How to make tiktok's video?
- Record some short clip using your phone
- Open video editor, like kinemaster
- Edit the video as what you like
- Click save
- Now, upload it on tiktok's app
Terjemahan: cara bikin video tiktok
- Rekam beberapa klip pendek dengan hape
- Buka aplikasi edit video, seperti kinemaster
- Edit video sesuai dengan keinginan
- Klik simpan
- Sekarang, unggah video nya di aplikasi tiktok
e. How to make a website/blog?
- Go to blogger.com
- Click sign up, input your email
- Wait, and verify your email
- Now, add an article by clicking "add new post"
- Write, then click "upload"
Terjemahan: Cara membuat website?
- Kunjungi blogger.com
- Klik daftar, lalu masukkan email
- Tunggu sebentar, lalu verifikasi email kamu
- Sekarng, tambah artikel dengan cara klik "tambah postingan"
- Tulis disana, dan klik "unggah"
f. Procedure text: How to use zoom meeting for school purpose?
- Download zoom app on play store
- Install it on your smartphone
- Click on the zoom's link your teacher shared
- Type your name
- Now you already join the class room
Artiannya: Cara menggunakan aplikasi zoom
- Unduh aplikasi zoom
- Install pada smartphone mu
- Klik link zoom yang dibagikan oleh guru
- Ketik nama kamu
- Sekarang kamu sudah gabung ke kelas di zoom
g. How to make a new file on computer?
- Turn on the computer
- Click windows explorer's logo
- Now click on "Local Disk (D:)"
- Right click on mouse
- Choose "New folder"
- Now type the name of that folder
Arti: cara membuat file baru pada komputer
- Hidup kan komputer
- Klik logo "Windows Explorer"
- Sekarang klik pada pilihan "Local Disk (D:)"
- Klik kanan pada mouse
- Pilih "Folder Baru"
- Sekarang, tulis nama nya
Bagaiamana dengan contoh teks prosedur singkat dalam bahasa inggris diatas? Sudah cukup bukan. Kita bisa bikin langkah-langkah lainnya, menggunakan english language. Dan ini bisa kalian jadikan sebagai bahan referensi. Dan mimin sebenarnya sudah bikin banyak tipe tugas bahasa inggris anak sma seperti ini. Dikarenakan, dulu mimin sering melihat google sebagai membuat bahan referensi.
Semoga dengan bantun ini, bisa memberikan energi positif. Dan dihari kedepan, sobat bisa membuat teks prosedur cara install game mobile legends, dan yang lain nya. Hanya dari melihat pola pembuatan, semoga kalian bakal paham.
Terkadang dari tergesa-gesa, kita jadi semangat membaut tugas. Entah power apa yang merasuki diri, tapi itula yang terjadi. Dan semoga post ini bisa memberi energi positif pula. Sekian dan sampai ketemu di post selanjutnya.
Posting Komentar
Posting Komentar