TRANSLATE THIS PAGE INTO YOUR LANGUAGE

Paling Dilihat

Apa Arti "Atm Limit?" | Daftar Limit Tiap Bank

Posting Komentar

Kali ini kita masih bertemu, dan berbicara tentang istilah yang ada. Sehingga, sobat bisa paha mengenai apa yang sedang dibicarakan oleh orang lain.

Apa Arti "Atm Limit?" | Daftar Limit Tiap Bank
words definition

Apa yang dimaksud dengan limit di ATM?

Arti nya adalah bahwa kamu tidak bisa melakukan transaksi, seperti pengiriman uang, penarikan, maupun menyimpan uang pada ATM dibatasi oleh pihak bank.

Lalu, apa itu limit transaksi? Ialah ketika kita ga bisa kirim uang sebanyak yang kita mau. Misal, kamu punya ATM BCA, mo kirim uang lebih dari dari 15.000.000 dalam sehari melalui ATM, maka kamu gabisa lakukan. 

Karena dibatasi oleh pihak bank.

Cara mengatasi?

  1. Transfer melalui teller saja dicabang terdekat
  2. Menunggu hari besok(limit biasa nya hanya berlaku dalam jangka sehari saja)

 Daftar limit antar bank

1. BCA atm/m-banking: 

  • Trf ke sama bank: Rp. 50.000.000
  • Beda bank: Rp. 15.000.000 
  • Tarik tunai: Rp. 10.000.000
  • Setor: Rp. 50.000.000

 2. BCA Gold Kartu Debit Paspor:

  • Trf sama bank: Rp 75.000.000
  • Ambil uang: Rp 10.000.000
  • Setor Uang: Rp 80.000.000
  • Transfer beda Bank: Rp 20.000.000.

3. BRI:

  • Trf bank lain: Rp 25.000.000 (ATM)
  • Kirim uang ke BRI(via Ibanking): Rp 5.000.000.000. (Lima miliar)
  • Kirim melalui aplikasi BRImo: Rp 50.000.000
 Mudah dimengerti kan. Semoga bisa memberi manfaat lebih bagi kalian semua nya.

Related Posts

Posting Komentar